- Dukung Peningkatan Produksi Ternak, TMMD Ke-122 Bersama DKPP Kabupaten Kediri Gelar Sosialisasi di Desa Pagung
- Pjs Bupati Kediri Hadiri Apel Gelar Operasi Zebra Semeru 2024
- Hadiri Jombang Fest 2024, Pjs Bupati Kediri Ucapkan Selamat Hari Jadi Kabupaten Jombang
- Sinergi TNI dan Pemkab Kediri Tingkatkan Produktivitas Petani Lewat Pelatihan Membuat Pupuk Organik dalam Program TMMD ke-122
- Seluruh Runners Kelud Vertical Challenge Kagum dengan Keindahan Kelud
- Kenalkan Program Organik, TMMD 122 Kodim 0809/Kediri Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik Modern
- Pemkab Kediri Gelar Upacara HUT ke-79 Jatim: Perkuat Desa Mandiri dan Tekan Kemiskinan
- Serahkan Ratusan Sertifikat PTSL, Wujud Pemkab Kediri Percepat Legalitas Hak Aset Milik Warga
- Perkuat Keamanan Siber di Daerah, Dinas Kominfo Kabupaten Kediri ikut Berpartisipasi dalam Launching CSIRT
- Forum Konsultasi Publik, Kominfo Kabupaten Kediri Gandeng Stakeholder
Ketua TP PKK Kabupaten Kediri Bersama Wakil Bupati Hadiri Pondok Ramadhan Hari Ke-3 di Gedung Bagawanta Bhari
Dalam menyambut bulan Ramadhan tahun 2024 Pemerintah Kabupaten kediri melalui Tim Penggerak PKK Kabupaten Kediri dan Bagian Kesra melaksanakan Kegiatan Pondok Ramadhan di Gedung Bagawanta Bhari, Kamis (21/03).
Hadir dalam acara tersebut, Ketua TP PKK Kabupaten Kediri Eriana Annisa Hanindhito, Ketua GOW Kabupaten Kediri sekaligus Wakil Bupati Kediri Dewi Maria Ulfa, Ketua Pokja I TP PKK Kabupaten Kediri Dyah Saktiana serta pengurus dan anggota TP PKK kecamatan, desa dan perwakilan OPD yang ada di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kediri acara dimulai pukul 09.00.
Dalam sambutannya, Ketua TP PKK Kabupaten Kediri Eriana Annisa Hanindhito menyampaikan kegiatan Pondok Ramadhan ini nantinya ada 6 kali kegiatan dan hari ini adalah yang ke-3, saya berharap dengan adanya Pondok Ramadhan ini bisa membawa manfaat bagi kita semua.
"Di bulan penuh berkah ini mari kita berlomba-lomba berinvestasi untuk akhirat. Jadi mari ibu-ibu, kita memupuk kebaikan di bulan ini sejalan dengan tema hari ini yaitu mengelola pikiran dan perasaan positif dengan penceramah dr. H. Agus Ali Fauji," terangnya.
Dalam ceramahnya, dr. H. Agus Ali Fauji menerangkan ada 4 golongan yang dirindukan surga yaitu orang yang suka memberi makan orang lapar, orang yang bisa menjaga lisanya, orang yang senang membaca Al-Quran dan orang-orang yang berpuasa di bulan Ramadhan.
"Barang siapa berbuat baik, kebaikan itu untuk dirimu sendiri. Berbuat jahat, kejahatan itu untuk dirimu sendiri dan pandanglah seseorang selalu dari sisi positifnya tidak pernah dari sisi negatifnya. Cocokan kita dengan orang lain, jangan orang lain mencocokan kita. Jangan egois, merasa dirinya paling hebat dan paling benar, itu rendah di hadapan Allah. Dan rendah di hadapan manusia dan orang itu pasti sulit dalam hidupnya," tambahnya.
Peserta Pondok Ramadhan sangat antusias dan mengikuti kegiatan sampai selesai. Pondok Ramadhan selanjutnya akan dilaksanakan pada hari Selasa, 26 Maret di tempat yang sama.
Berita Terkait
- Ilmu yang Bermanfaat adalah Ilmu Diamalkan Terhadap Sesama
- Mari Kita Jaga Keamanan dan Kenyamanan Dalam Perayaan Natal 2023
- Patroli Gabungan Forkopimda Upaya Jaga Kondusifitas Sambut Hari Raya Natal Tahun 2023 dan Tahun Baru 2024
- Pembinaan Mental Pagawai ASN, Tingkatkan Kinerja Pelayanan Masyarakat
- Kemeriahan Peringatan Hari Santri Nasional (HSN) Belum Surut
- Peserta Festival Anak Sholeh di Kabupaten Kediri Membludak, Wujud Cinta Agama
- Hari Santri Nasional, Generasi Emas Jayakan Negeri
- Maulid Nabi, Cara Kita Lebih Mengenal Rusulullah SAW
- 32 Kafilah MTQ Kabupaten Kediri Siap Berjuang MTQ XXX Tingkat Provinsi Jawa Timur (Jatim) di Kota Pasuruan
- Mas Dhito Berencana Bangun Masjid Agung An Nur Pare
Jojo
Sangat bagus program dari negara terkait sertifikat tanah. Meskipun berbayar Rp 600.000.jika 1 desa ...
View ArticleNash
Alhamdulillah ...maju terus Kab. ...
View Article