- Tingkatkan Kompetensi Komunikasi Publik Digital, Dpc Iprahumas Jatim Gelar Capacity Building
- Penguatan Kapasitas Kader Kesehatan Desa di Kecamatan Ngasem: Sinergi untuk Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat
- Dukung Peningkatan Produksi Ternak, TMMD Ke-122 Bersama DKPP Kabupaten Kediri Gelar Sosialisasi di Desa Pagung
- Pjs Bupati Kediri Hadiri Apel Gelar Operasi Zebra Semeru 2024
- Hadiri Jombang Fest 2024, Pjs Bupati Kediri Ucapkan Selamat Hari Jadi Kabupaten Jombang
- Sinergi TNI dan Pemkab Kediri Tingkatkan Produktivitas Petani Lewat Pelatihan Membuat Pupuk Organik dalam Program TMMD ke-122
- Seluruh Runners Kelud Vertical Challenge Kagum dengan Keindahan Kelud
- Kenalkan Program Organik, TMMD 122 Kodim 0809/Kediri Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik Modern
- Pemkab Kediri Gelar Upacara HUT ke-79 Jatim: Perkuat Desa Mandiri dan Tekan Kemiskinan
- Serahkan Ratusan Sertifikat PTSL, Wujud Pemkab Kediri Percepat Legalitas Hak Aset Milik Warga
Khasiat Minuman Yunarzat Ekstrak Rempah untuk Beragam Penyakit

Lisa Yunimayanti, warga Dusun Ledokan Kecamatan Purwoasri Kabupaten kediri, telah sukses menggeluti bisnis minuman rempah “Yunarzat ekstrak rempah” yang memiliki banyak manfaat dan beragam varian. Mulai dari ekstrak jahe, lengkuas,kencur,temu kunci, jahe emprit,beras kencur, jahe merah, kunyit, temulawak, kunyit asem dan rosella. Menurut penjelasan Lisa Selaku pelaku UMKM, Jahe Plus dan beras kencur merupakan salah satu varian yang paling banyak dibeli karena manfaatnya yang sangat baik untuk kesehatan dan daya tahan tubuh, paparnya saat ditemui dikediamannya, Rabu (25/1/23).
Dalam pembuatannya, Lisa selalu menambahkan beberapa bahan tambahan seperti kunyit dan bahan herbal lainnya dari setiap varian yang dibuatnya.
“kunyit itu merupakan antibiotik, dan bisa mengeluarkan toksin yang ada di dalam tubuh”, ujarnya.
Suami mengalami keluhan asam urat kala itu bersamaan dengan masa pandemi Covid -19 merupakan awal dari Lisa mendirikan usaha minuman rempah.
“Akhirnya saya coba-coba buat produk ini tapi juga tidak lepas dari referensi halodokter dan kemudian meracik sendiri,” ungkap Lisa.
“Awalnya teman saya terkena covid lalu menghubungi saya, dan setelah teman saya mengkonsumsi varian lengkuas merah plus dan jahe plus akhirnya dia sembuh total sampai sekarang,” tambahnya.
Seiring berjalannya waktu dan promosi dari mulut ke mulut, Lisa juga menggunakan Google Bisnis untuk promosi secara online dan diharapkan mampu mendorong penjualan minuman rempahnya ke berbagai daerah. Hingga saat ini penjualan minuman “Yunarzat ekstrak rempah” telah berhasil merambah ke luar kota hingga luar jawa.
Sebotol serbuk minuman rempah Yunarzat ekstrak rempah dibandrol dengan harga yang terjangkau mulai dari Rp. 30.000/botol. Dalam kemasan botol tersebut serbuk rempah dapat bertahan selama 1 tahun.
Bagi yang berminat, pemesanan dapat dilakukan melalui whatsapp 081335682507 dan juga bisa melalui akun instagram @yunar_zat_ekstrak_rempah.
Berita Terkait
- Menikmati Kuliner Murah dan Lezat di Tepi Sungai Brantas
- Dinkes Kabupaten Kediri Bersama SSR YABHYSA Bertekad Tanggulangi TBC
- Mas Dhito Berharap Tak ada Lagi Warga Terpapar Covid-19
- Mas Dhito Bangun Stadion Berkonsep Sport Bussines Entertainment
- Dorong Keterlibatan Generasi Muda, Pemkab Kediri Tumbuhkan Koperasi Milenial
- Hari Ibu Ke 94, Stop Kekerasan Perempuan dan Pernikahan Anak
- Peringati HKSN, Pemkab Kediri Komitmen Turunkan Angka Stunting
- Pangan Aman Jelang NATARU, Pemkab Kediri Himbau Masyarakat untuk Lakukan Cek Klik
- Bantu Mobilitas Petugas, Mas Dhito Akan Berikan Motor Operasional untuk Tiap Puskesmas
- Pemkab Kediri Optimalkan Pemanfaatan Garasi UMKM

Jojo
Sangat bagus program dari negara terkait sertifikat tanah. Meskipun berbayar Rp 600.000.jika 1 desa ...
View ArticleNash
Alhamdulillah ...maju terus Kab. ...
View Article